Tuesday, November 24, 2015

Cara Cepat dan Mudah Memperbaiki Error iMessage Tidak Bisa kirim Pesan

imessage error
imessage

iMessage – adalah sebuah aplikasi buatan dari Apple Inc yang bisa kamu gunakan hanya jika kamu memiliki hp dari produk Apple saja. Tidak jauh berbeda dengan aplikasi chat online lainnya seperti Whatsapp, Line, BBM, iMessages juga memiliki fitur yang hampir sama bedanya iMessage khusus untuk pengguna apple saja. Tetapi imessage sendiri masih sering mengalami masalah atau memiliki bug yang sangat mengganggu, imessage error kebanyakan karena upgrade IOS 7.  Efek dari error ini sendiri adalah kamu tidak dapat mengirimkan pesan imessage. Akan sangat menjengkelkan bukan jika sampai mengalami hal tersebut. Lantas bagaimana Cara Cepat dan Mudah Memperbaiki Error iMessage Tidak Bisa kirim Pesan ??? Ikuti langkah-langkah berikut.

Matikan iMessages (Settings > Messages)

Selengkapnya

0 comments

Post a Comment

- Berkomentarlah yang sopan
- Komentar tidak OOT ( Out Of Topic )
- Jangan Menaruh Livelink atau sejenisnya
- Untuk mempermudah Blogwalking gunakan Name/Url, atau OpenID pada pilhan yang tersedia